Hello beauties!
FOTD lagi nih, hehe. Iyaaa ini kedua -eh, ketiga!- kalinya ikutan makeup challenge-nya Endi Feng di Twitter :)) kali ini tema-nya #BabySkin.
Seperti apa sih #BabySkin look ituu? Mengutip dari blognya Endi, BabySkin look antara lain menampilkan bare eyelashes, flawless complexion, defined eyebrows dan moisturized lips.
Menurutku sih, ini none other daripada No-Makeup makeup look. Jadi makeupnya hanya untuk mengkoreksi kekurangan di wajah dan membuatnya kelihatan sehat. Semacam effortless beauty.
Buatku no-makeup makeup look itu adalah dewa-nya makeup, it's pure illussion. Menggunakan makeup untuk membuat kesan kulit sempurna tanpa kelihatan pake makeup. *muter-muter* hahaha, aku juga bingung cari definisi simpelnya, pokoknya gitu :D
Yang paling penting dalam makeup ini adalah pilihan shade yang sesuai dengan kulit kamu, baik itu foundation, concealer, blusher, eyeshadow maupun lip productsnya. Untuk blusher dan lip products yang sewarna rona di pipi dan bibir namun dengan sedikit hints of colors supaya wajah kita memancarkan kesan sehat dan segar.
Oh iya, terus kalo kata Lisa Eldridge; There should be no lines. Semuanya harus kelihatan soft dan nge-blend. Untuk makeup ini aku ngerjain complexion lebih detail dari biasanya, semacam ngelukis, lamaa banget, hahaha. Tapi aku puas sama hasilnya :)
Btw, yang nebak foto diatas itu foto before, Selamat ya kamu....SALAH! hihihi, itu foto after, ini dia foto beforenya;
Teteneneeet!
Cantik yah? :D
Beauties bisa lihat kulit aku banyak discolorationnya, lagi ada jerawat dan kantung mata gara-gara keseringan begadang, huks.
Bibir aku juga ada outline itemnya. Bukan gara-gara ngerokok, sori ye, tapi gara-gara waktu SD pernah iseng ngegarisin bibir pake spidol marker item, dihapus susah banget sampe mau nangis, untung lama-lama memudar meski ga bisa bener-bener ilang....hihihi, jangan ditiru ya. *iyalah siapa yang mau niru jugak* :))
Jadi inilah, my Baby-est skin so far:
Produk yang aku gunakan :
MUFE HD Primer #7
MUFE HD Foundation #140
Kevyn Aucoin Sensual Skin Enhancer SX04 + Revlon New Complexion 01 Ivory
Revlon Photoready Concealer ; Light Medium
Skin Food Buckwheat Loose Powder Transluscent
Makeover Eyeliner Pencil Black Jack
Maybelline the Falsies Mascara
MUA Glamour Days Palette -pake yang mattenya aja-
Makeover Ultra Hi-Matte Lipstick 001 (sebagai cream blusher dan ditepuk-tepuk sedikit di bibir)
PAC Aqua Shine Lipgloss Transluscent
Okay, that's it buat FOTD kali ini. Untuk tutorial makeup look ini bisa kamu lihat disini, tapi pake produk yang sedikit berbeda. :)
Hope you enjoy that, thanks for reading beauties!
xoxo,
Merilla.
FOTD lagi nih, hehe. Iyaaa ini kedua -eh, ketiga!- kalinya ikutan makeup challenge-nya Endi Feng di Twitter :)) kali ini tema-nya #BabySkin.
Seperti apa sih #BabySkin look ituu? Mengutip dari blognya Endi, BabySkin look antara lain menampilkan bare eyelashes, flawless complexion, defined eyebrows dan moisturized lips.
Menurutku sih, ini none other daripada No-Makeup makeup look. Jadi makeupnya hanya untuk mengkoreksi kekurangan di wajah dan membuatnya kelihatan sehat. Semacam effortless beauty.
Buatku no-makeup makeup look itu adalah dewa-nya makeup, it's pure illussion. Menggunakan makeup untuk membuat kesan kulit sempurna tanpa kelihatan pake makeup. *muter-muter* hahaha, aku juga bingung cari definisi simpelnya, pokoknya gitu :D
Yang paling penting dalam makeup ini adalah pilihan shade yang sesuai dengan kulit kamu, baik itu foundation, concealer, blusher, eyeshadow maupun lip productsnya. Untuk blusher dan lip products yang sewarna rona di pipi dan bibir namun dengan sedikit hints of colors supaya wajah kita memancarkan kesan sehat dan segar.
Oh iya, terus kalo kata Lisa Eldridge; There should be no lines. Semuanya harus kelihatan soft dan nge-blend. Untuk makeup ini aku ngerjain complexion lebih detail dari biasanya, semacam ngelukis, lamaa banget, hahaha. Tapi aku puas sama hasilnya :)
Btw, yang nebak foto diatas itu foto before, Selamat ya kamu....SALAH! hihihi, itu foto after, ini dia foto beforenya;
Teteneneeet!
Cantik yah? :D
Beauties bisa lihat kulit aku banyak discolorationnya, lagi ada jerawat dan kantung mata gara-gara keseringan begadang, huks.
Bibir aku juga ada outline itemnya. Bukan gara-gara ngerokok, sori ye, tapi gara-gara waktu SD pernah iseng ngegarisin bibir pake spidol marker item, dihapus susah banget sampe mau nangis, untung lama-lama memudar meski ga bisa bener-bener ilang....hihihi, jangan ditiru ya. *iyalah siapa yang mau niru jugak* :))
Jadi inilah, my Baby-est skin so far:
Produk yang aku gunakan :
MUFE HD Primer #7
MUFE HD Foundation #140
Kevyn Aucoin Sensual Skin Enhancer SX04 + Revlon New Complexion 01 Ivory
Revlon Photoready Concealer ; Light Medium
Skin Food Buckwheat Loose Powder Transluscent
Makeover Eyeliner Pencil Black Jack
Maybelline the Falsies Mascara
MUA Glamour Days Palette -pake yang mattenya aja-
Makeover Ultra Hi-Matte Lipstick 001 (sebagai cream blusher dan ditepuk-tepuk sedikit di bibir)
PAC Aqua Shine Lipgloss Transluscent
Okay, that's it buat FOTD kali ini. Untuk tutorial makeup look ini bisa kamu lihat disini, tapi pake produk yang sedikit berbeda. :)
Hope you enjoy that, thanks for reading beauties!
xoxo,
Merilla.
This post have 0 comments
EmoticonEmoticon